buat kalian yang saat ini sedang mencari beasiswa untuk lanjut kuliah D3 di Institut Teknologi Telkom Purwokerto (ITTP) untuk program studi D3 Teknik Telekomunikasi, tak ada salahnya mengikuti kompetisi beasiswa Youth Vocational Award (YOVA) ini.
Youth Vocational Award (YOVA) dibuka untuk siswa lulusan SMA/MA/SMK 4 tahun terakhir (2019, 2020, 2021 dan 2022) dari semua jurusan: IPA/IPS/Bahasa/Agama/Teknik atau Non Teknik.
BACA JUGA :
- PROGRAM PERSIAPAN TOEFL IBT 2022
- PENDAFTARAN KELAS PERSIAPAN UJIAN TOEFL ITP
- PENDAFTARAN KELAS PERSIAPAN UJIAN IELTS 2022
- PENDAFTARAN KELAS PERSIAPAN UJIAN TOEIC 2022 DIBUKA
- PROGRAM PERSIAPAN GMAT
Pemenang YOVA ini berhak mendapatkan beasiswa kuliah di Institut Teknologi Telkom Purwokerto (ITTP) di program studi D3 Teknik Telekomunikasi dengan rincian beasiswa yang diberikan yakni beasiswa penuh untuk 3 orang peraih nilai tertinggi, beasiswa free dana pembangunan untuk 5 orang, beasiswa 50% free dana pembangunan untuk 5 orang, beasiswa free SDP2 untuk 5 orang, dan beasiswa 50% free SDP2 untuk 7 orang.
Di samping gratis biaya pendaftaran, pendaftar YOVA akan mendapatkan intensive training dalam merintis bisnis startup.
Dengan batas akhir pendaftaran online untuk generasi muda dari seluruh penjuru Indonesia 1 April 2022, informasi lengkapnya kunjungi laman resmi Institut Teknologi Telkom Purwokerto (ITTP).
BACA JUGA
- KEMENDIKBURISTEK KEMBALI MEMBUKA BEASISWA ADIK 2022, TUTUP 1 MEI 2022
- ILF SCHOLARSHIP APPLICATION 2022
- JABAR FUTURE LEADERS SCHOLARSHIP 2022
Untuk informasi lebih lanjut baik dari segi pertanyaan pertanyaan lainnya mengenai program persiapan ujian TPA (tes potensi akademik), TBS (tes bakat skolastik) dan tes kemampuan berbahasa Inggris (TOEFL ITP, iBT, IELTS, GMAT, GRE, atau SAT) untuk biaya kursus persiapan ujian bisa langsung kontak kami dibawah ini
Pingback: Kumpulan List Kosakata Sinonim UUO TPA Bappenas
Pingback: Latihan Soal Kemampuan Verbal Sinonim Persiapan Magister, PPDS, PPDG, dan Doktoral PPMB Unair 2022
Pingback: Latihan Soal Tes Verbal Antonim Persiapan Magister, PPDS, PPDG, dan Doktoral SMUP UNPAD 2022
Pingback: Latihan Soal Tes Verbal Sinonim Persiapan Magister, PPDS, PPDG, dan Doktoral PMB IPB 2022
Pingback: Latihan Soal Kemampuan Verbal Analogi Persiapan Magister dan Doktoral PMB ITS 2022
Pingback: Latihan Soal Tes Verbal Analogi Persiapan Magister, PPDS, PPDG, dan Doktoral SMUP UNPAD 2022