Salah satu dari program belajar bahasa inggris kelas bahasa ini di peruntukan untuk pengembangan keterampilan berbahasa asing untuk tingkat SD, SMP, sampai SMA. Kurikulum yang disusun oleh tim pengajar bahasa inggris di kelas bahasa dengan menggunakan standarisasi eropa atau yang dikenal dengan nama CEFR serta buku bahasa inggris terbitan Cambridge Universty Press atau Oxford University Publisher.
Kurikulum belajar yang disusun disesuaikan dengan program belajar sekolah. Lembaga tidak mewajibakan para peserta didik untuk mengikuti kurikulum dari kelas bahasa atau bahkan dapat menggabungkan dengan program belajar baik tugas, persiapan UKK atau ujian di sekolah.
Info pendaftaran clik disini saja